Kebijakan pembatalan untuk open trip Bhinneka Wisata tidak dikenakan biaya sama sekali. Selain itu, anda juga dapat mengetahui kebijakan pembatalan pesanan melalui customer service kami. Dengan ketentuan yang akan dijelaskan pada "refund" dibawah ini. Setelah anda berencana dan memutuskan untuk membatalkan pesanan anda, segeralah menghubungi kami untuk mengajukan refund uang anda melalui CS kami via whatsapp ke
082190009445. Selain itu anda juga dapat mengirimkan email ke
[email protected] dengan subjek: pembatalan dan refund. Sertakan juga nomor pesanan anda beserta bukti transaksi atau email konfirmasi pembayaran anda sebelumnya untuk mempercepat proses pengembalian dana (refund) dari open trip Bhinneka Wisata ke akun rekening anda.